Untuk membersihkan virus ini kita tidak perlu menggunakan Software atau aplikasi-aplikasi yang bermacam - macam, kita hanya perlu CMD atau Command  Prompt. Perlu di ketahui Juga Bahwa, Ramnit adalah virus yang tugas nya menginjeksi File atau berkas yang berekstensi .exe, dan lain sebagai nya, Tugas utama nya adalah menggandakan folder -folder di komputer kita yang akan di munculkan dalam bentuk ekstensi, shortcut dan sebagai nya. Dan virus ini juga lumayan ngerepotin karena ketika Komputer atau PC, OS Windows nya di install ulang, tetap tidak berpengaruh, dalam melakukan pembersihan juga dibutuhkan kesabaran, berikut langkah - angkahnya
1. Pada langkah pertama yang harus kita lakukan  
adalah Meng-Unhidden atau memunculkan file yang di sembunyikan oleh virus, cara nya adalah dengan  menggunakan command and prompt, kita buka Start - run - kita ketikan cmd. Atau bisa juga menggunakan ''Windows key + R'' . Lalu pada Comman Prompt, kita ketikan drive master kita atau tempat data - data kita menginstal Windows, Kebanyakan hardisk tempat kita menginstall Windows itu berinisial ''C'' Kita ketikan di Command And Prompt ''C:'' Lalu ''enter'' Setelah Itu Kita ketikan Lagi di Command Prompt ''Attrib -r -s -h /s /d c:\*.* ( tanpa tanda kutip ) Lalu tunggu sampai selesai meng-Load file - file nya.
2. Setelah itu, matikan System Restore pada semua drive, sehingga PC anda tidak meng-backup atau menyimpan virus tersebut.
3. Unhide juga Semua drive menggunakan Option File Di My Computer / folder komputer anda.

4. Selanjutnya adalah membasmi virus induk tersebut caranya Kita menuju ke Drive dimana kita menyimpan data-data instalan PC kita,  di ''C:'' . Kita Menuju ke C:\Winsdows\System32\. Lalu kita ketik ''Wscript'' Wscript ini adalah file virus induk yang menggandakan kembali shorchut yang kita hapus, hapus File 'Wscript.exe' Tersebut, kalo tidak bisa, coba lihat di Task Manager, cari prosses yang bernama 'Wscript' Lalu ''End Task''

5. Pada windows-windows baru seperti win 7,8. Biasanya Kita tidak bisa menghapus file tersebut dan muncul tulisan ''you require permission from trustedinstaller''. Hal itu terjadi karena File yang akan kita delete, telah di protect Oleh TrustInstaller, lalu bagaimana cara menghapus file tersebut kalau file tersebut di protect ? Cara nya cukup mudah : 1). menuju ke ''C:\User\'' Lalu Cari folder bernama 'System32' Klik kanan-Properties lalu pilih tab Security dan lihat pada kotak Group Or Username - Kita klik Administrators ('Nama Komputer'\Administrators)-Kik Edit-Administrators ('Nama Komputer'\Administrators)-klik 'add'-klik Advanced-Klik 'Find Now'-Klik 'Administrator'-klik 'ok'-Klik 'ok'-klik Administrators ('Nama Komputer'\Administrators)-Lihat pada kotak 'Premissions for administrator' centang 'Full Control'-Klik 'Apply'-klik 'Continue'.

6. Lalu Kita Coba hapus lagi file 'Wscript'  Tersebut.

7. Jika sudah terhapus, langkah selanjut nya adalah meng-Attrib -r -s -h /s /d (Nama Drive):\*.*

8 .Dan silahkan Anda Hapus File - File Berbentuk  .Shorcut, lalu dekstop.ini, dan File - File yang seharus nya tidak ada di drive tersebut.

Lalu Restart Komputer Anda, Check Kembali drive anda apakah masih ada File - File Virus Tersebut.

Post a Comment

 
Top